Bank Mandiri menggelar Livin Fest 2025 Region XI Bali dan Nusa Tenggara pada 4 - 7 Desember 2025 di Icon Bali.